Nganjuk, tribratanews.nganjuk.jatim.polri.go.id, Jatikalen - Menjalin silaturrahmi sangat penting terjalin bagi Polri dan warga binaan, kali ini Kspkt llI Polsek Jatikalen Aiptu Priyo Jatmiko bersama satu anggota menyapa warga, pemuda dan pemilik warung kopi yang berlokasi di Desa Begendeng Kecamatan Jatikalen Kabupaten Nganjuk. Senin (23/08/2021) pikul 20.00 wib.
Kspkt llI Polsek Jatikalen Aiptu Priyo Jatmiko berpesan untuk tekankan keamanan lingkunga, Physical Distancing dan dan wajib memakai masker saat berjualan maupun di Luar rumah.
Dalam himbauannya Kspkt llI Polsek Jatikalen Aiptu Priyo Jatmiko menyampaikan agar ikut meningkatkan kamtibmas, sediakan tempat cuci tangan maupun hand sanitazer, dengan selalu tersedianya hand sanitazer dapat digunakan sewaktu waktu jika tidak ada air untuk cuci tangan, hal ini bertujuan untuk mencegah penyebaran virus corona dengan tujuan memotong penyebaran dan sebagai antisipasi penyebaran viris Corona atau Covid 19.
Kapolsek Jatikalen AKP Pariman menambahkan bahwa ” pencegahan penyebaran Virus Corona itu tidak hanya tanggung jawab petugas kepolisian saja tetapi juga seluruh elemen masyarakat dengan bersinergi yang kompak dan saling memberikan informasi akan lebih mudah mengantisipasi penyebaran Virus corona” ujar Kapolsek Jatikalen.
Humas Polsek Jatikalen.
0 Comments