GIAT DEKLARASI DAMAI ANTAR PERGURUAN PENCAK SILAT SEKEC. SUKOMORO


Nganjuk,tribratanews-nganjuk.com Humas Sukomoro,Telah dilaksanakan kegiatan  Deklarasi Damai antar Perguruan Silat seKec. Sukomoro dalam rangka menjaga Kamtibmas yang kondusif aman yg dihadiri sebanyak 25 orang hadir dalam giat,Kapolsek Sukomoro Akp Jumari,S.H. beserta anggota,Danramil 0810/16 Sukomoro Kapten Inf. Muhtar Isnaini
Camat Sukomoro Drs. Tri Basuki Widodo,M.Si.
Ketua PSHT Ranting Sukomoro sdr. Nur Husein beserta pengurus,Ketua PAC PSNU-PN Sukomoro sdr. A. Sapari beserta pengurus,Ketua IKSPI Kera Sakti Ranting Sukomoro sdr. Hadi beserta pengurus ,Perwakilan PSHW Tunas Muda ,Ketua Persinas Asad sdr. Heri beserta pengurus

Giat diawali Pembukaan sekaligus sambutan Kapolsek Sukomoro yg intinya :
Terimaksih atas kehadirannya dan mohon maaf bila tempat dan hidangan bila ada kekurangan kita disini berkumpul untuk menjadikan wil Sukomoro ini damai dannkondusif sekarang ini medis sosial yg banyak dan cepat informasinya dan mari kita sama2 sikapi dgn bijaksana mari kita semua senior/orang tua/yg dituakan ikut andil membina adik2 kita agar tdk terjerumus ke hal2 yg negatif.

Sebentar lagi PSHT punya hajat pengesahan warga baru dan saya berharap kita bersama - sama menjaga kamtibmas di wil Sukomoro yg aman dan kondusif.

Dilanjut sambutan Camat Sukomoro yg intinya
alhamdulillah kita bersama disini bisa memenuhi undangan pak Kapolsek Pak Kapolsek sangat responsif terhadap situasi yg berkembang dan ini sangat baik utk bisa menjaga kebersamaan kekompakan antar perguruan silat.

Teknologi/IT ini sangat berpengaruh besar terhadap informasi/berita baik itu berita benar ataupun bohong.

Sambutan Danramil 0810/16 Sukomoro yg intinya ,Pamitan Danramil pindah tugas selama saya memimpin IPSI Sukomoro semoga ke depan lbh baik dan bisa pertahankan prestasi atlet2 kita,tunjukan bahwa kita mampu menjaga kekompakan antar perguruan silat serta prestasi atlet kepada Kec. lain marilah kita sebagai orang yg dituakan kpd adik2 kita bahwa kita bisa kompak dan harmonis  ke depan munculkan atlet2 kita melalui IPSI Sukomoro.

Dilanjut sambutan dari pengurus ke lima perguruan silat yang intinya siap membantu mengamankan Sukomoro kususnya dan Nganjuk umumnya kedepan dan siap membantu mengamankan hajad besar PSHT yg akan berlangsung dalam waktu dekat . Seluruh acara berjalan tertib terkendali ditutup dengan penanda tanganan ikrar dan berikrar bersama.

Sukomoro "BERIMAN" Bersih Indah dan Aman

Post a Comment

0 Comments