Pastikan Kegiatan di Desa Binaan Aman dan Nyaman


Tribratanews-nganjuk.com Setiap selesai pelaksanaan Upacara HUT Kemerdekaan RI ke 73 dilaksanakan beberapa kegiaatan perlombaan ,hari ini Minggu 18/08/2018 di laksanakan Kegiatan Gerak Jalan  Kreasi di sekolah MAN 2 dalam rangka HUT RI.

Nampak pada kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kel.Jatirejo sibuk melaksanakan pengturan arus lalu-lintas agar lancar ,aman dan terkendali.

Sekalipun banyak tugas yang di emban oleh seorang Bhabinkamribmas Aipda Zabur tetap dengan semangat, senang hati dan iklas agar pekerjaan yang dilakukan dapat bermanfaat bagi sesama.

" Saya sebagai Bhabinkamtibmas wajib untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga yang menjadi binaan saya tanpa mengenal lelah " tutur Aipda Zabur saat ditemui oleh crew tribratanews di sela-sela melakukan kegiatan.(Humas)

Post a Comment

0 Comments